Safeguarding Commitment Statement. Click here

CIC SYDNEY

Catholic Indonesian Community adalah persekutuan kaum beriman katolik yang berlatar belakang kebudayaan dan bahasa Indonesia di Sydney dan kota-kota sekitar Negara bagian New South Wales Australia.

From the desk of CIC Chaplain

Simak renungan-renungan menarik yang ditulis oleh Romo CIC Chaplain langsung dari meja kerjanya.

DIKUBUR ATAU DIKREMASI?  (Bagian 1)

Pernah saya mengikuti pembicaraan para ibu. Paling bicara masalah resep makanan? Oh ternyata tidak. Mereka sedang serius bicara tentang kematian: sebaiknya setelah orang meninggal dikubur atau dikremasi. Sebagiannya ingin dikremasi dan abu-nya ditebarkan di laut. Tapi...

read more

Meninggalkan Keluarga

“Petrus, anak perempuan saya memilih bekerja di USA, di Las Vegas”. Suaranya getir. Matanya berkaca-kaca. “Tidak mudah lagi bagi saya untuk melihatnya”. Kami diam. Lalu saya bertanya, “Pada usia berapa kau putuskan meninggalkan Cork, (Irlandia) dan pergi ke Australia...

read more

Wali Baptis

Wali Baptis untuk menghindari Penyusup  Tradisi Wali Baptis dalam pembaptisan memiliki akar sejarah yang panjang dari sejak Gereja Perdana. Santo Paulus  misalnya, secara tersirat di dalam Kisah Para Rasul memiliki Barnabas sebagai Walinya sehingga dia...

read more

CIC TV Channel

Kami juga memiliki kanal Youtube berisi video-video pengajaran serta rekaman kegiatan CIC Sydney

Kabar CIC

Undangan Misa CIC Campbelltown

Teman teman yang terkasih dalam Kristus, Selamat tahun baru. Misa CIC Campbelltown yang pertama di tahun 2022 akan diadakan pada Hari/tanggal: Minggu, 9 Januari 2022Jam: 6pm AESTLokasi: Gereja Mary Mother of the Church, 58 Edgar Street, Macquarie Fields. Kita tidak...

read more
PDMKK Sydney:  Heart of Worship

PDMKK Sydney: Heart of Worship

Shalom CIC Sydney, sehubung dengan adanya acara PD pada Sabtu ini, kami memperbaharui detail untuk acara PD kami minggu ini. Berikut detail acaranya:Judul PD: Heart of WorshipBlurb: It’s easy to worship God when all goes well in our lives. However, in the middle of...

read more